-
Contoh Pemberian Skor dan Nilai Karakter Peserta Didik
Pemberian skor dan nilai karakter peserta didik adalah pemberian skor dan nilai terhadap alat evaluasi non tes, dengan menggunakan observasi, angket (self evaluation dan penilaian peserta didik) maupun jurnal. Alat evaluasi non tes digunakan untuk menilai kompetensi siswa pada aspek afektif atau sikap. Pemberian skor untuk penilaian karakter atau sikap menggunakan rentang 1-4 untuk seluruh…
-
Wajib Tahu! Indikator Penilaian Karakter Peserta Didik
Penilaian (asesmen) karakter peserta didik di Sekolah Menengah Kejuruan Islam Terpadu (SMK IT) Miftahul Huda merupakan pemberian skor dan nilai kepada peserta didik pada aspek afektif atau sikap berdasarkan indikator penilaian yang telah ditentukan. Penilaian karakter atau sikap ini merujuk kepada Peraturan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayan, Riset, dan Teknologi…